Download MPI PowerPoint membuat Email kelas 9

MPI ini dibuat menggunakan dengan menggunakan software microsoft power point. Dalam presentasi tersebut memuat Standar kompetensi (SK) dan Kompetensi Dasar (KD), lengkap dengan praktikum dan soal online. Materi Multimedia Pembelajaran Interaktif (MPI) ini adalah menjelaskan bagaimana cara membuat Email.

Tentu saja sesuai dengan pembahasan pada mapel TIK kelas 9. Sangat cocok untuk siswa SMP yang mau belajar membuat email. Pada tab Praktikum, siswa akan merasakan seolah-olah sedang menghadapi tampilan internet, sehingga nuansa online pun tercipta disana dan apabila siswa menerapkan langsung di internet tidak akan kebingungan mencari tombol mana yang harus di-klik.

Bagi anda yang membutuhkannya silahkan didownload, memang sengaja saya berikan secara gratis. Selamat mendownload MPI membuat Email kelas 9.

MPI membuat Email untuk kelas 9

Comments

Popular posts from this blog

Mengenal Icon di tab References MS.Word 2010

Icon-icon dalam Ribbon Tab Mailings

Tips membuat garis lurus tidak miring word 2007